Kamis, 28 November 2013

Bahaya Parfum Palsu Bagi Kesehatan

Dijaman yang modern ini telah terjadi perubahan gaya hidup mulai dari penampilan maupun gaya hidup. Berbicara masalah penampilan, pasti identik dengan parfum ( wewangian ). Dengan menggunakan parfum, badan kita akan menjadi tambah wangi dan membuat kita semakin PD. Namun dijaman modern ini juga banyak beredar parfum palsu yang berbahaya bagi kesehatan. Kali ini IbundaCerdas akan kasih informasi mengaenai bahaya yang timbul akibat parfum palsu.

Dalam parfum asli, bahan aktif yang terkandung yaitu urin, bakteri dan bahan anti beku. Parfum yang palsu jika terkena kulit dapat memicu timbulnya alergi, kulit kering, iritasi dan kemerahan pada kulit.

Sedangkan parfum asli kandungan utama nya adalah ethanol. Ethanol ini berfungsi melarutkan dan biasanya dicampur pada minuman beralkohol dan berada dalam kategori aman untuk kesehatan. Ini berbeda dengan bahan yang dicampurkan pada parfum palsu. Parfum palsu memasukkan bahan methanol yang akan berubah menjadi formalin jika terhirup melalui udara akan masuk ke dalam tubuh.Nah dari formalin itulah dapat timbul berbegai penyakit seperti kanker.

Untuk itu, sangat penting bagi anda untuk berhati-hati dengan penggunaan parfum. Apabila tidak mampu membeli parfum yang asli alangkah baiknya jika menghindari pemakaian parfum palsu. Akan lebih baik jika tidak menggunakan parfum sama sekali.

sumber :
http://www.ibundacerdas.com/2013/04/bahaya-parfum-palsu-bagi-kesehatan.html

1 komentar:

  1. Terima kasih infonya admin, share informasinya
    salam kenal
    kami dari parfum murah
    punya beberapa produk parfum kalau anda berminat
    parfum original | jual parfum fm |parfum wanita

    BalasHapus