Kamis, 14 Oktober 2010


BAB 3
KONSEPSI ILMU BUDAYA DASAR DALAM KESUSASTERAAN
Pendekatan Kesusasteraan
Sastra lebih Mudah berkomunikasi,karena pada hakekatnya karya sastra adalah penjabaran abstraksi.Sifat abstrak inilah yang menyebabkan filsafat kurang berkommunikasi.

Ilmu budaya dasar yang di hubungkan dengan prosa
Dalam kesusasteraan Indonesia kita mengenal prosa lama dan prosa baru.
Prosa Lama :
·       Dongeng,
·       Hikayat
·       Sejarah
·       Epos
·       Cerita pelipur lara
Prosa Baru:
·       cerpen
·       novel
·       biografi
·       kisah
·       otobiografi


 Nilai-nilai dalam prosa fiksi
·       memberikan kesenangan
·       memberikan informasi
·       memberikan warisan cultural
·       memberikan keseimbangan wawasan

Berkenaan dengan moral,karya sastra dapat dibagi menjadi 2.yaitu:
1. Yang menyuarakan aspirasi zamannya
2. Yang menyuarakan gejolak zamannya


Ilmu budaya dasar yang di hubungkan dengan puisi
1.    figura bahasa seperti gaya      personifikasi(penjelmaan)metafora(kiasan)perbandingan,alegori,sehingga puisi menjadisegar
2.     kata-kata yang ambiguitas,yaitu kata kata yang bermakna ganda
3.     kata-kata yang berjiwa,yaitu kata kata yang sudah di beri suasana tertentu,berisi perasaan dan pengalamn sang penyair,sehingga terasa hidup.
4.     kata kata yang konotatif,yaitu kata kata yang sudah di beri tambahan nilai-nilai rasa dan asosiasi asosiasi tertentu



Adapun alasan alasan yang mendasari penyajian puisi pada perkuliahan IBD adalah sebagai berikut :

1.    hubungan puisi dengan pengalaman hidup manusia
2.    puisi dan keisyafan / kesadaran individual
3.    puisi dan keinsyafan social

 Narasumber: http://nureazizah13.wordpress.com/2009/11/23/konsepsi -ilmu-budaya-dasar-dalam-kesusastraan/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar